Kamis, 31 Oktober 2019

DAMPAK PENANAM POHON KELAPA SAWIT 


Related image
Foto : Istimewa

Di Indonesia, peminat minyak kelapa sawit terus bertambah seiring majunya perkembangan zaman, terutama konsumen para pekerja industri rumah makan. sehingga para penanam saham mulai memperluas daerah garapan tersebut untuk memanen pohon kelapa sawit. tak gencar banyak pula yang mengkritik penanaman pohon kelapa sawit tersebut karena:
  1. Emisi gas rumah kaca: deforestasi di hutan hujan mencakup 10% emisi CO2 yang dikeluarkan aktivitas manusia dan semakin mempercepat perubahan iklim.
  2. Kehancuran habitat: perkebunan kelapa sawit mendorong punahnya spesies yang terancam punah peserti badak sumatra, orang utan, dan lain-lain.
  3. Berkurangnya keragaman hayati, termasuk kerusakan terhadap daerah keragaman hayati.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar